Sementara itu, ada beberapa trik yang bisa Moms lakukan jika kurang merasakan gerakan janin.
Di saat jam aktif tetapi janin kurang bergerak, maka Moms bisa melakukan:
Baca Juga: Sudah Tak Sabar Bertemu Si Kecil? Ini Waktu Tepat Gerakan Janin Mulai Terasa
1. Menekan perut dengan telapak tangan atau ujung jari
Jangan takut sebab janin dilindungi oleh cairan ketuban.
Tindakan ini bisa untuk melihat respon janin terhadap stimulus yang Moms lakukan.
2. Ubah posisi
Moms bisa mencoba untuk mengubah posisi.
Misalnya cobalah untuk berbaring sejenak.
Uang Donasi Agus Salim Sudah Kembali ke Yayasan, Kuasa Hukum Malah Ungkap Agus Bisa Melihat Sejak Pertama Bertemu
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR