6. Jangan lewatkan perawatan kulit
Penting untuk melakukan perawatan kulit setiap hari.
Pembersihan dan pengencangan wajah secara teratur akan membantu mengecilkan pori-pori di wajah Moms.
Tidak hanya menghilangkan semua kotoran tetapi juga membantu memperbaiki kulit.
Baca Juga : 7 Hal Sepele Ini Ternyata Bisa Prediksi Karakter Anak Ketika Dewasa Kelak, Cek Sekarang!
7. Uap wajah
Uap dapat membantu meminimalkan pori-pori.
Jika pori-pori wajah Moms besar dan terlihat, cukup uapkan wajah selama lima menit.
Kemudian keringkan kulit dengan handuk, dan basuh wajah dengan air hangat setelahnya.
Cobalah metode ini setiap dua tiga hari.
Selamat mencoba ya Moms.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Magforwomen.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR