5. Hindari bahan kimia beracun
Saat hamil sebaiknya Moms perhatikan berbagai asupan dan apapun yang diaplikasikan pada tubuh.
Hindari berbagai jenis makanan yang mengandung pestisida, selain itu minimalisasi penggunaan kosmetik.
Hindari botol atau wadah makanan dari styrofoam, plastik, atau alumunium.
Baca Juga : Kondisi Kuku Indikator Kesehatan Seseorang, Mulai Dari Sakit Ginjal Hingga Jantung
Jangan lupa untuk selalu rutin berkonsultasi ke dokter setiap bulannya, ya Moms.
Sampaikan berbagai keluhan dan pertanyaan terkait kehamilan pada dokter serta jalankan pola hidup sehat sejak awal kehamilan.
Source | : | WebMD,fitpregnancy.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR