Walau sering diterpa kabar miring, keduanya memiliki hubungan yang sangat baik.
Bahkan Ashanty dan Krisdayanti sering saling support satu sama lain dalam hal merawat anak.
Baca Juga : Ashanty Telah Diwisuda, Begini Ungkapan Manis Aurel dan Azriel
4. Okie Agustina dan Adelia Wilhelmina
Kita tahu saat tragedi gempa bumi yang melanda Palu beberapa waktu lalu, Okie Agustina menjadi informan utama yang ditanyai masyarakat mengenai kabar dan keadaan mantan suaminya, Pasha Ungu.
Pasalnya, Pasha dan istrinya, Adelia, tinggal di Palu setelah Pasha resmi menjabat sebagai Wakil Walikota Palu.
Baik Okie maupun Adel, kini sama-sama telah membina rumah tangga, ternyata hubungan Okie Agustina dan istri Pasha Ungu masih berhubungan baik.
Mereka beberapa kali mengunggah kebersamaannya untuk mengurus dan menemani anak-anaknya.
Itu karena saat ini mereka bersama-sama membesarkan dan mendidik anak-anak mereka.
Bahkan keduanya sangat jauh dari kabar dan gosip miring.
Fenomena tersebut cukup membuat warganet yang melihat ikut adem dan kagum.
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | nakita.id,Bustle |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR