Moms Terkena Batuk Berdahak dan Sulit Mengeluarkan Dahak? Lakukan Ini

By Cecilia Ardisty, Senin, 28 Januari 2019 | 20:56 WIB
Moms Terkena Batuk Berdahak dan Sulit Mengeluarkan Dahak? Lakukan Ini ()

4. Kumur air garam

Berkumur air garam dapat membantu melepaskan dahak yang ada di tenggorokan.

Selain itu dapat membunuh bakteri dan melunakkan tenggorokan yang sakit.

Campurkan 3/4 sendok teh garam dengan air hangat agar dahak cepat lepas.

Baca Juga : Sebelum Tidur Rutin Konsumsi Madu, Rasakan 3 Manfaat Menakjubkan Ini!

5. Gunakan minyak kayu putih

Oleskan minyak kayu putih di dada Moms karena membantu melonggarkan dahak sehingga Moms bisa lebih mudah batuk.

Baca Juga : Berita Kesehatan Terbaru: Beginilah Beda Batuk Biasa dan Bronkitis!

Cara lainnya yang bisa Moms lakukan adalah menghirup uap dengan menggunakan diffuser atau menggunakan balsem yang mengandung bahan kayu putih.

Langsung bisa dicoba ya Moms agar dahak bisa keluar dengan lancar.