Tanpa Biaya Mahal, Ini Sederet Obat Alami untuk Mengobati Katarak

By Poetri Hanzani, Selasa, 14 Mei 2019 | 20:45 WIB
Ilustrasi obat alami untuk mengobati katarak (freepik.com)

9. Pepaya

Papaya mengandung papain, yaitu enzim yang mempercepat proses pencernaan protein.

Sehingga mengonsumsi pepaya dengan teratur bisa mengurangi terjadinya katarak, karena dapat menghilangkan dan mencegah pengendapan plak.

10. Jahe dan lemon

Jahe dan lemon kaya dengan antioksidan, yang dapat mencegah dan mengurangi katarak.

Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, rutin mengonsumsi jahe dan lemon menjadi cara yang efektif.

Baca Juga : Buka Puasa Bareng Mantan Suami, Melanie Putria Akui Rasakan Hal Ini

11. Teh hijau

Teh hijau seringkali dijadikan minuman untuk diet.

Tapi tahukah Moms, manfaat lain minum teh hijau dengan rutin dapat memperbaiki gejala katarak berkat antioksidan yang terkandung di dalamnya.

Selain itu, fitonutrien dalam teh hijau membantu memperlambat perkembangan pengaburan penglihatan.

Antioksidan pada teh hijau bahkan dapat menetralkan radikal bebas, yang pada akhirnya bisa mengelola stres oksidatif.