Moms Sering Sakit Kepala? Ayo Kenali Jenis dan Cara Mengatasinya!

By Rachel Anastasia Agustina, Jumat, 24 Mei 2019 | 18:00 WIB
Ilustrasi Sakit Kepala. (geralt)

Baca Juga: Gunakan Kunyit untuk Sembuhkan Bekas Operasi Sesar, Wanita Ini Justru Alami Hal Mengerikan

Untuk mencegah hal ini ada baiknya kita mulai berhenti konsumsi obat yang tidak ada resep dokternya.

Atau konsultasi dengan dokter agar tahu apakah obat tersebut aman meskipun tanpa resep.

4.Sakit kepala cluster

Sakit kepala yang satu ini hampir mirip dengan migrain akan tetapi tetap ada perbedaan yang signifikan.

Baca Juga: BTP Beri Kado Ini Untuk Ulang Tahun Ke-22 Puput Nastiti Devi, Warganet: 'Sungguh Keterlaluan!'

Biasanya rasa sakit pada sakit kepala ini tidak tertahankan dan seringkali terletak di mata dan sisi kepala Moms.

Hidung tersumbat dan sesekali hidung bisa berair bersamaan dengan sakit pada sisi kepala.

Selain itu sakit kepala ini bisa ditandai dengan kelopak mata yang terkulai dan bengkak disekitar mata.