Bangun Tidur, Buktikan 5 Manfaat Minum Air Putih Hangat di Pagi Hari Bagi Kesehatan, Bisa Lawan Segala Penyakit Hingga Obati Sistem Saraf!

By Safira Dita, Senin, 16 Desember 2019 | 20:10 WIB
5 Manfaat Minum Air Putih di Pagi Hari (freepik.com)

5. Membuat Tubuh Tetap Terhidrasi

Air hangat tidak berbeda dengan suhu kamar atau air dingin untuk menjaga tubuh tetap terhidrasi.

Bahkan rekomendasi umum dari otoritas kesehatan adalah orang dewasa harus minum air delapan gelas sehari.

Memulai hari dengan satu gelas air hangat dan mengakhiri hari dengan yang lain akan membuat tubuh cukup terhidrasi.

Tubuh pada dasarnya membutuhkan air untuk melakukan setiap fungsi penting.

Baca Juga: Kerap Buat Warganet Cemburu dengan Keharmonisan Rumah Tangganya, Sandiaga Uno Ungkap Perjalanan Cintanya Lalui LDR Selama 13 Tahun

(Artikel ini telah tayang di tribunkaltim.co dengan judul: Luar Biasa Rutin Minum Air Hangat Setiap Hari Bermanfaat bagi Kesehatan, Bisa Lancarkan Percernaan!)