Si Kecil Intoleransi Laktosa? Kenali Gejalanya dan Begini Cara Tepat Mengatasinya

By Nur Marufah Saniati, Senin, 3 Februari 2020 | 16:01 WIB
Mengatasi intoleransi laktosa (freepik)

Moms mungkin ingin mencari pengganti susu lainnya seperti susu kedelai, almond, beras, dan oat.

Sebagai sumber kalsium dan protein yang baik, susu kedelai adalah pengganti susu yang populer.

Bersama dengan susu almond, yang merupakan sumber kalsium yang baik tetapi lebih rendah protein jika dibandingkan dengan susu sapi.

Baca Juga: Di Balik Klaim yang Menggiurkan, Filler Vagina Seperti yang Dilakukan Barbie Kumalasari Rupanya Berisiko Jangka Panjang

Sebelum memberikan susu pengganti kepada Si Kecil, tanyakan terlebih dahulu kepada dokter anak.

Itu harus dilakukan agar Moms tidak salah dalam memberikan asupan kepada Si Kecil dan kesehatannya tetap terjaga dengan baik.