Nakita.id – Wabah virus corona tengah menjadi momok di seluruh dunia, tak terkecuali Indonesia.
Bagaimana tidak, dalam waktu kurang dari sebulan, jumlah korban yang terinfeksi Covid-19 ini telah hampir mencapai 800 orang.
Tak heran bila kini masyarakat Indonesia mulai dilanda kepanikan.
Salah satunya panik ketika tiba-tiba mengalami batuk.
Baca Juga: Hidup Bersih Bebas Penyakit, Lebih Praktis Bersama Tokopedia
Batuk memang merupakan salah satu gejala terjangkit virus corona.
Kendati demikian, tak semua batuk disebabkan oleh virus corona, Moms.
Sebab, mungkin saja batuk yang dialami adalah batuk biasa.
Agar tak bingung lagi, yuk ketahui perbedaan batuk biasa dan batuk karena virus corona seperti dikutip dari Kompas.com:
Baca Juga: Ingin Cegah Virus Penyakit? Yuk, Cek 5 Produk Pilihan di Tokopedia