Jangan Sampai Salah Lagi! Inilah Batasan Makan Mi Instan dalam Sebulan, Nekat Lebih? Berisiko Kena Penyakit Mematikan Ini

By Gabriela Stefani, Kamis, 16 Juli 2020 | 13:05 WIB
Batasan makan mi instan dalam satu bulan (freepik)

Nakita.id - Siapa yang tak suka mi instan, baik mi rebus atau mi goreng.

Pasalnya mi instan ini membuat ketagihan bahkan rasanya tidak cukup apabila hanya menghabiskan satu bungkus.

Baca Juga: Tak Selamanya Berbahaya, Ini Cara Makan Mi Instan Tapi Tetap Sehat dan Nikmat

Saking sukanya bahkan tak jarang orang yang bisa makan mi instan hampir setiap hari atau bahkan seolah seperti cemilan saja.

Moms juga mungkin pernah mengalami demi lebih kenyang Moms memakan mie instan dicampur dengan nasi putih.

Baca Juga: Bukannya Kenyang, Makan Mie Instan Dicampur Nasi Tak hanya Bikin Buncit Tapi Bisa Timbulkan Penyakit Bahaya Ini

Padahal pasti Moms juga tahu bahwa mi instan tidak baik bagi kesehatan.

Bahkan terdapat batasan konsumsi mi instan tiap bulannya.