Jadi Mommy Baru, Sandra Dewi Kesulitan Memberi ASI. Ini Solusinya

By Kirana Riyantika, Rabu, 3 Januari 2018 | 20:01 WIB
Sandra Dewi dan Harvey Moeis ()

Hal ini dapat dikarenakan beberapa hal, diantaranya asupan yang kurang cukup, bayi enggan menyusu, atau saluran payudara tersumbat.

Bila ASI susah keluar, akan berdampak pada payudara yang mengeras dan apabila tidak segera ditangani akan menyebabkan infeksi.

Nah, Moms agar ASI lancar, ternyata bisa dilakukan dengan mengikuti beberapa tips dari Ayu Bulan Febry K.D,S.KM dan dr. Zulfito M, dilansir dari kompas health.

BACA JUGA:Imut! Ini Gaya Putri Hengky Kurniawan Menjaga Adiknya Yang Tidur

1. Perbanyak makan buah dan sayur. 

Buah dan sayuran segar, terutama yang berwarna sangat baik untuk meningkatkan volume ASI.

Hal ini karena adanya kandungan vitamin dan antioksidan yang dapat memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh Moms.

2. Konsumsi sumber protein

Ibu menyusui sebaiknya memenuhi kebutuhan asupan protein sebanyak 75-85gr/hari.

Protein dibedakan menjadi protein nabati dan hewani. Protein hewani didapat dari ikan, telur dan daging.

Sedangkan protein nabati diperoleh dari kacang-kacangan, tahu, temped an sebagainya.

3. Minum susu