Bukan Cuma Panjang Umur, Kebiasaan Minum Kopi Setiap Hari Tanpa Disadari Bisa Menurunkan Berat Badan

By Yosa Shinta Dewi, Sabtu, 19 September 2020 | 14:35 WIB
Manfaat minum kopi setiap hari (Pixabay)

Nakita.id - Punya kebiasaan minum kopi setiap hari?

Tak jarang yang menganggap bahwa rutin minum kopi setiap hari bisa membawa dampak buruk bagi kesehatan.

Ya, kecanduan kopi selalu identik dengan hal-hal kurang baik yang membuntuti.

Faktanya, anggapan itu belum tentu 100 persen kebenarannya.

Baca Juga: 6 Alasan Mangapa Minum Kopi Baik untuk Wanita, Berikut Sederet Manfaat Bagi Kesehatan

Baca Juga: Kabar Baik untuk Pecinta Kopi, Riset Membuktikan Minum Kopi dengan Aturan Seperti Ini Bisa Bantu Dapatkan Tubuh Langsing Memesona

Jika Moms atau Dads salah satu orang yang rutin minum kopi setiap hari kini patut bangga.

Sebab, studi menjelaskan kebiasaan minum kopi setiap hari memiliki sederet manfaat, lho.

Apa saja ya?