Jangan Putus Asa! Miliki Kecantikan Paripurna dari Kuku hingga Rambut Hanya dengan Konsumsi 4 Buah Lezat Berprotein Tinggi Ini

By Yosa Shinta Dewi, Rabu, 7 Oktober 2020 | 12:28 WIB
Buah dengan protein tinggi yang baik untuk kulit (freepik.com/topntp26)

Jangan Putus Asa! Miliki Kecantikan Paripurna dari Kuku hingga Rambut Hanya dengan Konsumsi 4 Buah Lezat Berprotein Tinggi Ini

Nakita.id - Merawat kulit tubuh tak hanya sekadar dari luar.

Biasanya, skincare jadi salah satu andalan untuk mendapatkan kulit sehat, kenyal, dan glowing.

Tapi, ada baiknya mulai sekarang merawat kulit dari dalam agar lebih cantik paripurna.

Baca Juga: Bukan Cuma Tingkatkan Libido, Siapa Sangka Manfaat Daging Putih Semangka Nomor 4 Ini Bahkan Diidamkan Banyak Wanita

Merawat kulit dari dalam tentu dengan mengonsumsi asupan yang mendukung kesehatan.

Salah satu yang bisa Moms konsumsi yaitu buah-buahan.

Bukan sembarang buah-buahan, ada beberapa buah lezat dengan protein tinggi yang dapat membantu Moms tampil cantik.

Apa saja ya?

Baca Juga: Pantangan Makan Manis? Buah-buahan Segar Ini Tetap Aman Jika Dikonsumsi Seseorang dengan Diabetes

Sebelumnya wajib Moms ketahui bahwa kandungan protein dalam beberapa jenis buah memungkinkan untuk mendukung kesehatan kulit.

1. Nangka

Menghimpun dari Men's Healthbuah nangka memiliki 1,42 gram protein.

Ahli diet, Melissa Majumdar dari Brigham and Women's Hospital di Boston Amerika Serikat menjelaskan kalau buah nangka memiliki kandungan vitamin B6.

Vitamin B6 dapat memenuhi kebutuhan metabolisme protein.

Baca Juga: Atasi Tangan Kusam dengan Buah Lemon, Dijamin Kulit Jadi Lebih Cerah dan Bintik Hitam Hilang Seketika!

2. Plum kering

Plum kering memiliki protein sebesar 95 gram per seperempat cangkir saji.

Buah plum kering juga dikenal karena kandungan seratnya.

Ilustrasi jambu biji

3. Jambu biji

Baca Juga: Tak Hanya dengan Olahraga, Pilihan Beberapa Sayuran Ini Dinilai Terbaik Jika Dikonsumsi Saat Diet

Terkandung 2,11 gram protein dalam setengah gelas sajian jambu.

Jambu biji juga menjadi sumber serta yang baik dan mengandung antioksidan.

Buah ini juga bisa digunakan bersama sumber protein lain seperti keju atau yoghurt.

4. Aprikot

Baca Juga: Cara Mudah Terhindar dari Penyakit, Minum Campuran Jus Jahe dan Buah-buahan Ini Setiap Hari

Buah aprikot memiliki protein sebesar 1,1 gram dalam seperempat cangkir saji.

Buah ini juga mengandung potasium dan vitamin A dari karotenoid. Aprikot juga merupakan sumber vitamin C.

Nah, dengan beberapa jenis buah-buahan di atas Moms bisa mencicil memiliki kecantikan paripurna dari kuku hingga rambut.

Baca Juga: Lebih dari Sekedar Cegah Keriput, Ini yang Terjadi pada Tubuh Jika Rutin Makan Sepotong Pepaya 7 Hari Berturut-turut