Yuk Jaga Daya Tahan Tubuh dengan Mengonsumsi 5 Makanan Pendukung Ini Biar Terhindar Covid-19

By Cecilia Ardisty, Rabu, 23 Desember 2020 | 06:30 WIB
Udang adalah makanan pendukung daya tahan tubuh mencegah Covid-19 (freepik)

4. Tiram

Kharlamenko juga merekomendasikan agar orang yang ingin mendukung daya tahan tubuh yang sehat menambahkan tiram ke dalam makanan mereka.

"Tiram dan kerang lain seperti udang dan lobster juga dapat memberikan keajaiban bagi daya tahan tubuh,” katanya.

"Mereka dikemas dengan seng, yang membantu melindungi tubuh Moms dan Dads dari virus dan bakteri."

Baca Juga: Tak Perlu Khawatir, Begini Cara Aman Menggunakan Laundry Umum Selama Pandemi Covid-19, Simak Yuk Moms!

5. Salmon

Salmon dapat mendukung daya tahan tubuh Moms seperti vitamin D dan asam lemak omega-3.

Tak hanya itu salmon juga mencukupkan kebutuhan protein, yang sangat penting untuk produksi antibodi yang optimal.

Jika sudah mengonsumsi makanan pendukung daya tahan tubuh, jangan lupa selalu #IngatPesanIbu yaitu mematuhi perilaku 3M (memakai masker, menjaga jarak dan menghindari kerumunan, mencuci tangan dengan sabun).

Baca Juga: Dianggap Bisa Meningkatkan Daya Tahan Tubuh, Ternyata Begini Bahaya Olahraga Berat di Tengah Pandemi Covid-19

#NakitaCovid-19