Mungkinkah Masalah Kehamilan Preeklamsia Bisa Terulang? Begini Penjelasannya Menurut Dokter

By Shinta Dwi Ayu, Sabtu, 9 Januari 2021 | 17:44 WIB
Ilustrasi preeklamsia. (Freepik)

Nakita.id - Bagaimana cara mengatasi masalah kehamilan preeklamsia? apakah bisa terulang? begini penjelasannya menurut ahli.

Preeklamsia merupakan salah satu masalah kehamilan yang cukup berbahaya Moms.

Preeklamsia adalah kondisi dimana seorang Moms yang sedang hamil mengalami hipertensi atau tekanan darah tinggi.

Jika salah penanganan maka masalah kehamilan preeklamsia ini bisa saja berdampak buruk bagi keselamatan Moms dan juga janinnya.

Baca Juga: Risiko Fatal Akan Terjadi Apabila Masalah Preeklamsia Tidak Ditangani dengan Cepat dan Tepat, Ini yang Harus Dilakukan

Preeklamsia sendiri bisa terjadi karena adanya riwayat penyakit bawaan yang diderita Moms sebelum hamil.

Apakah masalah kehamilan preeklamsia ini bisa terulang kembali di kehamilan selanjutnya?

Jawabannya tentu saja bisa Moms, preeklamsia bisa dengan mudah terjadi kembali di kehamilan berikutnya.

Baca Juga: Pil KB Memicu Hipertensi dan Preeklamsia? Cek Dulu Faktanya

Maka dari itu penting bagi Moms mengetahui penyebab preeklamsia ini di kehamilan pertama.

Agar di kehamilan kedua Moms bisa lebih siap dan tahu harus melakukan apa untuk mengatasi permasalahan preeklamsia ini.