Melewatkan Sarapan Bisa Bikin Anak Pendek! Cek Faktanya di Sini Moms

By Nita Febriani, Selasa, 23 Maret 2021 | 07:30 WIB
Melewatkan sarapan bisa menghambat tinggi badan anak (freepik)

Moms juga bisa memantau apakah menu sarapan sudah seimbang atau belum. Cobalah mencatat perkembangan berat badan serta tinggi setiap minggu.

Jika anak mengalami kenaikan berat badan setiap minggu, artinya Moms harus mengurangi porsi makannya.

Porsi makan menjadi tidak seimbang karena terlalu banyak lemak dan karbohidrat. 

Baca Juga: Ratakan Perut dengan Cepat! Segera Ganti Sarapan dengan Minum Jus Sederhana Ini

Mengatur menu sarapan seimbang untuk anak sangat penting mengingat anak yang masih dalam masa pertumbuhan.

Cobalah mengajarkan padanya kebiasaan sarapan setiap pagi agar kondisi tubuh selama seharian tetap sehat dan menjauhkannya dari penyakit.

Jadi, mulai sekarang cobalah untuk selalu siapkan sarapan yang seimbang untuk Si Kecil ya Moms!