Minum Jamu Tradisional Agar ASI Lancar Setelah Melahirkan, Aman dan Enak Dikonsumsi

By Ela Aprilia Putriningtyas, Sabtu, 8 Mei 2021 | 14:30 WIB
Cara agar ASI lancar (Freepik.com)

Nah, kira-kira apa ya Moms jamu tradisional yang bisa dikonsumsi agar ASI lancar.

Berikut dkutip dari laman Kompas.com, apa saja jamu yang dianjurkan untuk dikonsumsi.

1. Asam Jawa

Asam Jawa menjadi salah satu jamu pelancar ASI yang bahkan sering dikonsumsi dengan cara direbus.

Baca Juga: Agar ASI Lancar Saat Menyusui, Rutin Lakukan Gerakan Memijat Ini

Asam Jawa memiliki kandungan baik seperti lemak, protein, kalsium, hidrat arang, vitamin B1, vitamin A, dan C.

Manfaat asam jawa bagi ibu menyusui

2. Lempuyang

Lempuyang juga masih banyak dijumpai di area sekitar rumah dan bermansfaat untuk membantu pengobatan.

Tak jauh beda dengan kunyit, lempuyang rupanya juga memiliki kandungan minyak atsiri.

Lempuyang dapat dimanfaatkan sebagai jamu pelancar ASI dan mengembalikan kondisi kesehatan ibu setelah melahirkan.