Tiga Dampak 'Baby Blues' Terhadap Bayi yang Jarang Diketahui

By Nia Lara Sari, Rabu, 14 Februari 2018 | 09:25 WIB
Dampak baby blues bagi ibu dan anak ()

Della, M.Psi seorang psikolog, yang ditemui dalam acara Mothercare talkshow yang bertema Babyblues 101 di Plaza Indonesia Jakarta (10/02/2017), menyebutkan bahwa selain bagi ibu, baby blues akan bertampak fatal bagi sang bayi.

Inilah dampak yang dapat ditimbulkan baby blues terhadap ibu dan sang bayi:

BACA JUGA: Perempuan Harus Tidur Lebih Lama dari Laki-laki, ini Alasannya!

1. Produksi ASI akan terganggu

2. Moms akan merasa tidak memiliki ikatan batin, bahkan timbul rasa tidak suka pada sang bayi

3. Baby blues akan mempengaruhi perkembangan dari buah hati, seperti anak jadi penakut, peragu dan saat dewasa ia akan jadi pribadi yang takut mengambil tantangan baru.

Lalu bagaimana untuk mencegah baby blues?

1. Mintalah waktu untuk menyesuailan diri

2. Bicaralah pada orang yang mengerti

3. Bergabunglah dengan support group seperti komunitas yang membahas tentang baby blues

4. Beritahu suami dan keluarga hal-hal yang bisa mereka lakukan untuk Moms

5. Cukup tidur