Sering Dihindari Karena Jadi Biang Kerok Kolesterol Naik, Ternyata Mengonsumsi Kepiting Juga Punya Manfaat Baik Bagi Kesehatan Tubuh

By Ruby Rachmadina, Rabu, 29 September 2021 | 09:15 WIB
manfaat mengonsumsi kepiting bagi kesehatan (Freepik)

Nakita.id - Siapa yang tak suka dengan kepiting?

Hewan laut yang satu ini memang seringkali menjadi kudapan yang menggugah selera.

Rasa gurih dari kepiting membuat orang suka lupa diri saat makan.

Makanan seafood ini kerap kali dianggap sebagai penyebab kolesterol tinggi.

Baca Juga: Jus Jambu Biji hingga Sup Kepiting Dinilai Dapat Sembuhkan Demam Berdarah Dengue, Begini Penjelasan Dokter Spesialis Anak Soal Hal Ini

Kandungan kolesterol yang dihasilkan dari kepiting memang membuat orang banyak pertimbangan ketika akan mengonsumsinya.

Ternyata, hewan kepiting tak selamanya memberikan dampak buruk bagi tubuh.

Melansir webmd mengonsumsi kepiting dengan porsi yang tepat memiliki manfaat bagi kesehatan dalam tubuh.