Modalnya Sederhana, Cuma Menambahkan Daun Jeruk Purut ke Masakan, Bisa Dapatkan Manfaat Kesehatan yang Menakjubkan Ini

By Kirana Riyantika, Sabtu, 2 Oktober 2021 | 06:00 WIB
Menambahkan daun jeruk ke masakan bisa berikan sederet manfaat, salah satunya bisa mengatasi berbagai masalah kulit (Pexels.com/Anderson Guerra)

Setelah 10 menit terendam, teh daun jeruk purut siap dinikmati.

Berikut beberapa manfaat rutin makan daun jeruk purut baik dalam bentuk masakan maupun dalam bentuk teh:

Mencegah bakteri menyerang kulit

Rutin mengonsumsi daun jeruk purut bisa mencegah bakteri menyerang kulit.

Daun jeruk purut punya banyak manfaat untuk tubuh

Daun jeruk purut mengandung anti-bakteri terhadap Staphylococcus aureus yang merupakan patogen kulit.

Baca Juga: Nyesal Banget Baru Tahu, Daun Jeruk Ternyata Bisa Awet Disimpan dan Tidak Kering Cuma Dengan 2 Cara Mudah Ini

Rutin makan daun jeruk purut bisa mencegah pertumbuhan bakteri pada luka dan memudahkan penyembuhan.

Menghilangkan stres

Aroma daun jeruk purut yang kuat bisa menambah cita rasa masakan serta minuman teh.

Aroma khas daun jeruk purut berasal dari minyak esensial di dalamnya.

Menghirup aroma daun jeruk purut diyakini bisa mengurangi stres, kecemasan, dan kelelahan.