3 Hal Penting untuk Mencegah Diabetes Pada Anak, Yuk Jaga Kesehatan Si Kecil

By Amallia Putri, Senin, 24 Januari 2022 | 12:48 WIB
Kegiatan penting untuk cegah diabetes pada anak ()

Seperti yang kita ketahui, bermain ponsel adalah salah satu aktivitas sedentari, artinya kegiatan di luar waktu tidur yang bersifat tidak mengeluarkan kalori.

Terlalu sering melakukan aktivitas sedentari hanya akan membuat penumpukan lemak di dalam tubuh dan memicu diabetes.

Selain itu, ternyata screen time pada anak memicu produksi leptin

Hormon ini bisa menyebabkan gangguan pada produksi insulin anak dalam tubuh.

Untuk anak di bawah lima tahun, screen time wajib dibatasi satu jam per hari saja.

Baca Juga: Permintaan Dorce Gamalama Dikabulkan, Megawati Langsung Turun Tangan Berikan Bantuan Setelah Tahu Kondisi Kesehatan Sang Presenter Lawas Menurun: 'Terima Kasih Ibu'

Lalu, bagaimana untuk anak sekolah yang saat ini melakukan pembelajaran tatap muka sekaligus pembelajaran jarak jauh?

Moms bisa mengurangi screen time di waktu-waktu tertentu.

Misalnya, saat sedang makan bersama, sedang atau kegiatan di luar bersama Moms dan Dads.

3. Atur perilaku dan pola makan

Tentunya pola makan penting untuk mencegah diabetes tipe 2 pada anak.

Dengan makanan yang sehat dan bergizi, si Kecil bisa terhindar dari diabetes.