Tak Konsumsi Gula Selama 28 Tahun, Perempuan Ini Rasakan Perubahan Luar Biasa!

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Rabu, 2 Mei 2018 | 10:59 WIB
Berhenti makan gula, nenek ini rasakan hal ini (iStock)

Alih-alih ingin tetap merasakan manis seperti dari gula, Hartz memilih pemanis bernama Xylitol sebagai pengganti gula alami, yang bisa ditemukan dalam buah dan beberapa sayuran.

Selain mengabaikan gula, Hartz pun rutin tidur teratur selama 8 jam setiap hari karena efektif untuk meremajakan kulit.

Tak hanya itu, Hartz menerapkan pola makan yang sehat setiap hari.

Sarapan: Memulai hari dengan pisang, kiwi, secangkir teh, 2 buah telur rebus atau telur orak arik dengan bayam dan tomat. Sebagai pilihan, salmon dengan roti bebas gula serta yoghurt dan buah-buahan segar juga masuk dalam menu sarapan

Untuk camilan pagi, Hartz menyajikan secangkir teh, buah-buahan dan 10-12 butir kacang almond atau seiris keju dan biskuit beras.

BACA JUGA: Sarapan Banyak dan Lengkap Bantu Penderita Diabetes Turunkan Berat Badan