Cuma 30 Menit Gula Darah Bisa Turun Jika Konsumsi Cuka Apel, Mulai Sekarang Tak Sering Mengantuk Lagi di Pagi Hari

By Amallia Putri, Kamis, 17 Februari 2022 | 09:27 WIB
Sering mengantuk di pagi hari karena gula darah meningkat setelah sarapan bisa diatasi dengan cuka apel ()

Untuk orang Indonesia, menu sarapan nasi adalah yang paling utama karena dianggap membuat kenyang lebih lama.

Hal ini tidak sepenuhnya benar, lo, Moms.

Seperti yang kita ketahui, nasi mengandung karbohidrat yang bermanfaat bagi tubuh yang nantinya akan dipecah menjadi glukosa.

Baca Juga: Minuman Ajaib yang Bantu Turunkan Gula Darah Melonjak Tajam, Jaminan Para Penderita Diabetes Bisa Sembuh Total Meski Tak Pernah Berobat ke Dokter

Namun, melansir dari Healthline, apabila nasi dikonsumsi terlalu banyak akan membuat kadar gula darah juga meningkat.

Hormon insulin yang biasanya menyerap glukosa hampir tidak mampu melakukan pekerjaannya.

Maka dari itu, ada baiknya jika Moms mengonsumsi nasi dengan porsi secukupnya di waktu sarapan.

2. Olahraga

Moms bisa mulai olahraga dari sekaran apabila tidak ingin terus menerus mengantuk di pagi hari karena bisa menurunkan kadar gula darah dalam tubuh secara alami.

Setidaknya lakukan sebanyak dua hingga tiga kali dalam seminggu olahraga berintensitas sedang.

3. Hindari begadang

Melansir dari Sleep Foundation, begadang hanya akan meningkatkan risiko peningkatan gula darah dan mengurangi kualitas produksi insulin.

Maka dari itu, selain meningkatkan jam tidur yang lebih baik, menghindari begadang artinya juga menghindari risiko hiperglikemia.

Baca Juga: 5 Minuman Penurun Gula Darah yang Wajib Diminum Para Penyandang Diabetes, Jangan Kaget Sama Hasilnya