PNS Se-Indonesia Wajib Bersabar! Tangan Kanan Jokowi Beri Bocoran Pencairan THR dan Gaji Ke-13 di Tanggal Segini

By Aullia Rachma Puteri, Kamis, 24 Februari 2022 | 10:39 WIB
Jadwal pencairan THR dan gaji ke-13 tahun 2022 (Kompas.com)

Pegawai non-PNS pada LNS atau pegawai lainnya non-PNS dengan jenjang pendidikan SD/SMP/sederajat:

- Masa kerja sampai 10 tahun Rp2.235.000

- Masa kerja di atas 10-20 tahun Rp2.569.000

Baca Juga: BERITA POPULER: Update Terbaru Jadwal Pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 hingga Menkeu Sri Mulyani Indrawati Beberkan Fakta Gaji ke-13 Batal Cair

- Masa kerja di atas 20 tahun Rp2.971.000

Pegawai non-PNS pada LNS atau pegawai lainnya non-PNS dengan jenjang pendidikan SMA/D1/sederajat:

-Masa kerja sampai 10 tahun Rp2.734.000

- Masa kerja di atas 10-20 tahun Rp3.154.000

- Masa kerja di atas 20 tahun Rp3.738.000

Pegawai non-PNS pada LNS atau pegawai lainnya non-PNS dengan jenjang pendidikan DII/DIII/Sederajat:

- Masa kerja sampai 10 tahun Rp2.963.000

- Masa kerja di atas 10-20 tahun Rp3.411.000

- Masa kerja di atas 20 tahun Rp4.046.000

Baca Juga: Mulai Resah, Gaji Ke-13 Batal Cair Hari Ini? Menkeu Sri Mulyani Indrawati Beberkan Fakta Sebenarnya

(Artikel ini telah tayang di GridFame dengan judul "Kabar Baik Ini Jadwal Pencairan THR dan Gaji ke-13 Bagi PNS, Polri dan TNI Tahun 2022")