Sebelum Melakukan Pijat Capek untuk Ibu Hamil, Bumil Satu Indonesia Harus Tahu Sederet Hal Ini untuk Keamanan saat Pijat

By Amallia Putri, Sabtu, 16 April 2022 | 11:20 WIB
Tips aman pijat capek untuk ibu hamil (Freepik)

- Tekanan darah tinggi

- Gangguan penggumpalan darah

- Mengalami diabetes gestasional

- Gangguan pada plasenta (placenta previa)

Seperti yang kita ketahui, pijat memengaruhi aliran darah dalam tubuh bumil.

Baca Juga: Penasaran Lihat Rambut Tetangga Semakin Lebat, Ternyata Rahasianya Rutin Pijat Kulit Kepala Pakai Minyak Hangat

Maka dari itu, perlu berbagai pertimbangan apabila Moms ingin pijat capek untuk ibu hamil namun memiliki sederet masalah kesehatan tersebut.

Ada baiknya jika Moms berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter.

3. Pilih pemijat yang bersertifikasi

Seperti yang sudah disebutkan di awal, tidak semua pemijat dan panti pijat memiliki kemampuan untuk memijat bumil.

Untuk menghindari risiko setelah pijat, ada baiknya Moms memilih pemijat yang sudah memiliki sertifikasi dan ahli dalam memijat ibu hamil.

Apabila Moms mengalami kesulitan menemukan informasi pemijat yang bersertifikasi khusus untuk ibu hamil, Moms bisa tanyakan kepada tiga orang ini: