Penyebab Betis Pegal di Malam Hari Tak Boleh Diabaiakan, Bisa Jadi Ini Risiko yang Terjadi

By Cynthia Paramitha Trisnanda, Minggu, 17 April 2022 | 13:30 WIB
Penyebab Betis Pegal di Malam Hari Bisa Jadi karena Adanya Risiko Penyakit Ini (pexels/Anete Lusina)

Hal ini dapat menyebabkan nyeri pada otot-otot di kaki.

Ada banyak strategi perawatan diri yang bisa dicoba seseorang untuk mengobati kaki pegal akibat berkurangnya sirkulasi darah, misalnya olahraga teratur, berhenti merokok, mengonsumsi makanan sehat.

Selain itu, diabetes juga bisa menyebabkan adanya kerusakan saraf, atau neuropati perifer yang jadi penyebab nyeri kaki.

Oleh sebab itu, jika Moms mengalami nyeri di kaki pada malam hari dengan intensitas yang sering, jangan disepelekan.

Segera periksa dan konsultasi ke dokter.

Baca Juga: Modalnya Cuma Jalan Kaki Tanpa Perlu Olahraga Berat, Perempuan Ini Bikin Tetangganya Iri karena Berat Badannya Berhasil Turun dalam Waktu Singkat