Awalnya Mulus-mulus Saja, Seorang Perempuan Justru Alami Kondisi Mengerikan Setelah Hanya Konsumsi Sayuran dan Buah Selama 3 Tahun Tanpa Tambahan Makanan Lain

By Diah Puspita Ningrum, Senin, 2 Mei 2022 | 16:15 WIB
Ketahui dengan bijak bila hendak melakukan diet hanya makan sayuran. (Nakita.id/David)

Ternyata selama ia mulai memakan makanan dari hewani, kehidupannya jauh lebih baik.

Alex mengaku tidurnya lebih nyenyak dan jarang terbangun di malam hari, memiliki lebih banyak energi untuk beraktivitas hingga gejala migrain hanya sesekali datang ketika menstruasi.

"Menjelang akhir waktu saya sebagai seorang vegan, saya berjuang untuk bangun di pagi hari, apalagi berolahraga! Sejak saya mulai makan protein hewani lagi, saya memiliki lebih banyak energi untuk melakukan hal-hal sehari-hari," jelasnya.

Saat ini, Alex tetap memilih lebih banyak makan sayur dan buah namun memasukkan beberapa protein hewani dalam dietnya.

Alex memberikan nasihat bahwa sebaiknya dengarkan kebutuhan tubuh dan berkonsultasi pada dokter untuk menemukan menu diet yang tepat.

Baca Juga: Terungkap! Selama Ini Gak Bisa Hemat Belanja Karena Sayur di Kulkas Cepat Layu, Ternyata Kebiasaan Menyimpan Sayur Seperti Ini Jadi Penyebabnya