Stop! Ibu-ibu yang Sadar Kesehatan Tidak Boleh Menyimpan Bahan Makanan Ini di Freezer Kalau Tidak Ingin Nyawa Satu Keluarga Terancam, Lebih Baik di Kulkas Saja

By Aullia Rachma Puteri, Senin, 5 September 2022 | 18:45 WIB
Bahan makanan yang tidak boleh disimpan di freezer, salah satunya ikan (Nakita.id/Shannon)

Contohnya, sawi hijau yang tampak segar akan berubah lembek dan tembus cahaya.

Namun, tidak semua sayuran hijau tidak boleh disimpan dalam freezer.

Ada beberapa sayuran yang aman disimpan dalam freezer seperti lobak, bayam, dan kangkung.

Hanya saja, lakukan dengan cara tepat.

2. Saus

Saus ada yang manis dan pedas.

Misalnya, saus bluberi yang biasa diletakan di atas roti.

Ada juga saus pedas biasa digunakan ketika Moms masak makanan seperti pasta, atau jenis lainnya.

Agar tidak bolak-balik membuat saus tersebut biasanya Moms mendapatkan ide untuk menyimpan di freezer.

Padahal, hal tersebut akan membuat saus tersebut berubah tekstur.

Karena, tekstur saus yang awalnya kental akan berubah encer setelah keluar dari freezer.

Hal ini karena pembekuan melemahkan ikatan antara pati dan kelembapan yang diserapnya.

3. Kaldu

Baca Juga: Stop Sekarang juga Jika Tak Ingin Orang Satu Rumah Telan Risikonya! Ternyata Inilah Bahan-bahan yang Berbahaya Disimpan di Freezer