Resep Makanan Memperlancar ASI Macaroni Schotel, Makanan Ibu Menyusui yang Enak dan Bergizi

By Kirana Riyantika, Senin, 10 Oktober 2022 | 13:36 WIB
Resep makanan ibu menyusui macaroni schotel (TIM UJI DAPUR SAJIAN SEDAP)

- Taburi bagian atasnya dengan keju cheddar parut.

- Panggang di dalam oven dengan suhu 180 derajat celcius selama 30 menit hingga matang.

- Angkat dan sajikan selagi hangat.

Resep tersebut bisa untuk 4 porsi.

Kandungan gizi resep makanan memperlancar ASI macaroni schotel per porsi adalah sebagai berikut:

- Energi: 373,27 kkal.

- Karbohidrat: 23,95 gr.

- Protein: 18,62 gr.

- Lemak: 22,47 gr.

Itulah dia Moms resep makanan memperlancar ASI macaroni schotel yang mudah dibuat di rumah.

Selamat mencoba! (SUMBER: TIM UJI DAPUR SAJIAN SEDAP)

Baca Juga: Resep Makanan Bayi Nasi Tim Jagung Tahu, Mudah Dibuat dan Bernutrisi