Ciri-ciri Stunting pada Anak dan Dampaknya untuk Tumbuh Kembang Anak dan Psikologisnya

By Kintan Nabila, Jumat, 14 Oktober 2022 | 08:19 WIB
Ciri-ciri stunting dan dampaknya untuk tumbuh kembang anak (Dok. Nakita/Adel)

Hal ini dapat mempengaruhi kemampuan mental dan belajar tidak maksimal, serta prestasi belajar yang buruk.

Mengutip dari laman resmi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, berikut ciri-ciri stunting dan dampaknya

Ciri-ciri Stunting

- Anak tidak tumbuh dengan kecepatan normal sesuai usianya.

- Pertumbuhan gigi terhambat

- Wajah tampak lebih muda dari anak seusianya.

- Kemampuan fokus dan memori belajarnya dibawah rata-rata.

- Gangguan konsentrasi bisa berpengaruh pada cara berkomunikasi.

- Usia 8 – 10 tahun anak menjadi lebih pendiam, tidak banyak melakukan kontak mata terhadap orang di sekitarnya.

- Berat badan balita tidak naik bahkan cenderung menurun karena malnutrisi.

- Perkembangan tubuh anak terhambat, seperti telat menarche (menstruasi pertama anak perempuan).

· Anak mudah terserang berbagai penyakit infeksi.

Baca Juga: Program Bidan Cegah Stunting, Dilakukan Sejak di Awal Kehamilan dan Setelah Anak Lahir