Cara Membuat Ranking di Microsoft Excel dengan Mudah dan Cepat

By Aullia Rachma Puteri, Minggu, 27 November 2022 | 20:15 WIB
Cara Membuat Ranking di Microsoft Excel (Pixabay/StartipStockPhotos)

Misalnya Anda memiliki 10 baris data, maka klik data nomor satu.

Data ini nantinya menempati posisi ‘angka’ sebagaimana detail rumus di atas. Jangan lupa akhiri data dengan tanda titik koma.

5. Blok seluruh data yang hendak di-ranking

=RANK(angka; ref; [order])

Langkah selanjutnya yakni memilih seluruh data yang hendak diurutkan peringkat.

Jika Anda memiliki 10 data, maka blok seluruh sel dari baris pertama hingga kesepuluh. Sematkan $ di antara huruf baris dengan angka.

Misal, =RANK(f1; f$1:f$10).

Ini penting guna menghindari eror saat penghitungan data jumlah banyak.

6. Klik 'enter' pada keyboard

Jika sudah, Anda cukup ‘mengunci’ rumus dengan menekan tombol ‘enter’ atau ‘return’ pada keyboard.

Secara otomatis muncul peringkat data pertama milikmu.

Untuk memunculkan seluruh urutan data, Anda tidak perlu memasukkan rumus satu persatu.

Cukup klik pada ujung sel dan tarik hingga data terakhir. Misalkan Anda memiliki 10 data, maka tarik hingga baris kesepuluh. 

Baca Juga: Rumus Penjumlahan pada Microsoft Excel dan Langkah-langkah Penerapannya