Ini Dia 5 Manfaat Puasa Bagi Ibu Hamil yang Perlu Moms Tahu!

By Amallia Putri, Sabtu, 4 Februari 2023 | 16:30 WIB
Penjelasan manfaat puasa bagi ibu hamil (Pexels/Matilda Wormwood)

Berikut adalah beberapa kondisi yang mengharuskan Moms untuk segera membatalkan puasa di kala hamil.

1. Merasa sangat kehausan

Haus saat puasa memang hal yang wajar. Namun, jika merasa haus berlebihan sampai rambut menggelap dan berbau kuat, tandanya ibu hamil mengalami dehidrasi.

Bahkan terkadang rasa haus ini diikuti dengan sakit kepala dan mual berlebih.

2. Berat badan ibu hamil tidak bertambah

Kondisi ini berkaitan dengan tumbuh kembang Si Kecil di dalam rahim.

Jika dengan puasa berat badan ibu tidak mengalami perkembangan seperti seharusnya, mungkin lebih baik ibu mengakhiri puasa.

3. Pusing, lemas, dan lelah berlebihan

Jika saat berpuasa ibu hamil mengalami pusing, lemas, dan lelah berlebihan, ada baiknya akhiri puasa.

Jangan memaksa diri jika akhirnya kondisi tubuh yang dipertaruhkan.

Ibu hamil juga akan mendapat keringanan apabila mengkhawatirkan salah satu dari keadaan dirinya sendiri atau keadaan Si Kecil yang ada di kandungannya.

Baca Juga: Selama Ini Banyak yang Ragu, Ternyata Ini Manfaat Puasa bagi Ibu Hamil