Kunci Jawaban Uji Kompetensi Polinomial Halaman 112 Nomor 18-22 Matematika Tingkat Lanjut Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka

By Ratnaningtyas Winahyu, Selasa, 28 Maret 2023 | 08:15 WIB
Jawaban soal Uji Kompetensi polynomial halaman 112 nomor 18-22 Matematika Tingkat Lanjut kelas XI SMA Kurikulum Merdeka (Pexels.com/lil artsy)

Nakita.id – Bab 2 Matematika Tingkat Lanjut kelas XI SMA Kurikulum Merdeka sudah mencapai soal latihan terakhir.

Seperti diketahui, pada artikel Kurikulum Merdeka sebelumnya, kita tengah membahas soal latihan Uji Kompetensi halaman 112.

Setelah kemarin telah mengerjakan nomor 13-17, kini kita akan lanjut ke nomor selanjutnya, yakni 18-22.

Yuk, simak pembahasannya!

Uji Kompetensi

Penerapan

18. Finansial. Jika uang sejumlah 100 juta rupiah ditabung ke dalam bank selama 3 tahun, maka saldo uang tersebut (dalam jutaan rupiah) dinyatakan ke dalam rumus berikut.

S(x) = 100(1 + x)3

dengan x adalah bunga yang diberikan bank tersebut per tahunnya.

Tentukan saldonya jika bank tersebut memberikan bunga 5% per tahunnya.

Jawaban:  Rp115.762.500,00

Baca Juga: Jawaban Lengkap Soal Uji Kompetensi Polinomial Halaman 112 Nomor 7-12 Matematika Tingkat Lanjut Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka