Penuhi Kebutuhan Vitamin Mata untuk Anak, Ini Beberapa Rekomendasinya yang Telah Terbukti Ampuh

By Ratnaningtyas Winahyu, Jumat, 21 Juli 2023 | 11:00 WIB
Vitamin mata untuk anak (Freepik.com)

- Jeruk

- Telur

- Daging sapi dan ayam

- Yoghurt

- Ikan

Tapi, disamping mengonsumsi makanan sehat, Moms juga bisa memberi tambahan asupan lain, yaitu berupa suplemen vitamin.

Wah, apa saja suplemen vitamin yang bagus untuk mata anak?

Simak berikut ini rekomendasinya.

Vitamin mata untuk anak

Melansir dari berbagai sumber, inilah beberapa pilihan vitamin mata untuk anak:

1. EyeVit Sirup

EyeVit Sirup dapat membantu melindungi mata dari radiasi sinar ponsel dan gadget.

Hal ini karena EyeVit Sirup mengandung ekstrak bilberry kering, beta karoten, vitamin E, dan retinol.

Baca Juga: Selain Makanan Bernutrisi, Inilah Rekomendasi Vitamin Anak dari Minyak Ikan yang Bagus untuk Kecerdasan