Catat Moms! Ini 4 Suplemen Penting Untuk Bayi Usia 6 - 24 Bulan

By Fadhila Afifah, Selasa, 15 Mei 2018 | 12:19 WIB
Suplemen bayi boleh digunakan untuk bayi dengan catatan harus dengan resep dokter (iStockphoto/hilllander)

Tapi, untuk sebagian anak, ini berarti mengisi kesenjangan nutrisi dengan suplemen yang dipilih dengan cermat.

BACA JUGA: Yuk Kenali Kepribadian Anak Sejak Bayi dengan Cara Mudah Ini!

Misalnya saja saat Si Kecil punya intoleransi atau sensitivitas terhadap makanan yang kaya akan nutrisi penting, zat besi, flour.

Jika demikian, Si Kecil perlu diberikan tambahan nutrisi dari sumplemen. 

Tapi tetap, sesuai dengan anjuran dokter ya Moms. 

Berikut beberapa sumplemen nutrisi yang bisa dikonsumsi bayi menurut Academy of Nutritient and Dietetics.