Ini Asupan Lemak yang Boleh Dikonsumsi Penderita Kolesterol, Cek!

By Fadhila Afifah, Selasa, 3 Juli 2018 | 16:05 WIB
Lemak baik yang perlu dikonsumsi penderita kolesterol (iStockphoto/JulijaDmitrijeva)

Ada dua jenis serat yang larut dan tidak larut. Keduanya memiliki manfaat kesehatan jantung, tetapi serat larut juga membantu menurunkan kadar LDL.

Moms dapat menambahkan serat larut ke dalam asupan harian, dengan mengonsumsi gandum dan oat bran, buah-buahan, kacang-kacangan, kacang lentil, dan sayuran.

BACA JUGA: Ketagihan Pencet Bubble Warp, Ternyata Ada Arti dan Fakta Ilmiahnya Lo

Whey protein adalah salah satu dari dua protein dalam produk susu - yang lainnya adalah kasein.

Protein whey dapat menyebabkan banyak manfaat kesehatan yang dikaitkan dengan susu.

Penelitian telah menunjukkan bahwa protein whey yang diberikan sebagai suplemen menurunkan LDL dan kolesterol total.

BACA JUGA: Meski Tak Sedarah, Para Artis Ini Justru Disayangi Anak Sambungnya

Moms dapat menemukan bubuk protein whey di toko makanan kesehatan dan beberapa toko kelontong.

Namun tetap perhatikan petunjuk penggunaannya.