Ragam Manfaat Luar Biasa Okra Untuk Kesehatan, Begini Cara Mengolahnya!

By Erinintyani Shabrina Ramadhini, Jumat, 3 Agustus 2018 | 18:41 WIB
Bisa menjaga kesehatan ginjal, ini resep rebusan okra yang bisa dicoba (pixabay.com/banglablog)

- Tusuk-tusuk setiap sisi okra menggunakan pisau, kemudian taruh sayuran ini dalam wadah besar berisi air.

- Rendam okra selama semalaman

- Keesokan paginya, remas-remas okra dalam air untuk mengeluarkan getah yang tersisa.

- Setelah itu Moms tinggal menyisihkan okra untuk diminum airnya.

Di luar manfaat diatas, okra juga dapat meningkatkan energi, memperbaiki gejala depresi serta membantu mengobati sakit tenggorokan, iritasi usus, bisul dan radang paru-paru.

Bagaimana Moms, tertarik untuk mencoba khasiatnya?