Berikut Daftar Makanan Ibu Hamil yang Bermanfaat untuk Membuat Jantung Janin Sehat dan Kuat

By Finna Prima Handayani, Senin, 1 Oktober 2018 | 19:19 WIB
Makanan sehat untuk ibu hamil dan janin (iStockphoto)

Bahkan jenis makanan ini pun dapat bermanfaat agar jantung bayi bisa kuat dan sehat.

Dengan demikian, berikut inilah daftar makanannya.

1. Biji-bijian

Baca Juga : 6 Manfaat Kesehatan Ini yang Didapat Ibu Hamil Saat Makan Durian

Jika selama kehamilan Moms rajin mengonsumsi biji-bijian, maka dipercaya akan membuat jantung bayi menjadi kuat dan sehat.

Tapi pastikan jika biji-bijian yang Moms konsumsi itu belum diolah, misalnya dalam berbentuk olahan tepung.

2. Sayuran

Mengonsumsi sayuran hijau setiap hari dapat memenuhi kebutuhan serat, zat besi dan vitamin dalam tubuh.

Tapi, khusus untuk ibu hamil jika ingin mengonsumsi sayuran mentah, sebaiknya konsultasikan ke dokter terlebih dahulu.

Atau untuk lebih amannya, Moms bisa olah sayuran tersebut menjadi kudapan yang sedap.

Baca Juga : Anji Batalkan Agenda Manggung di Palopo Karena Khawatir Terkena Gempa