Jangan Sepelekan Vitamin B6 Bagi Ibu Hamil, Temukan Dalam Makanan Ini

By Anisyah Kusumawati, Kamis, 4 Oktober 2018 | 15:26 WIB
Makanan kaya vitamin B6 bagi ibu hamil (freepik)

Kebanyakan perempuan dewasa di bawah 50 tahun harus mengonsumsi rata-rata 1,3 mg Vitamin B6 per hari.

Seorang ibu hamil sebaiknya mengonsumsi sekitar 1,9 mg Vitamin B6 setiap harinya.

Ibu hamil harus waspada terhadap risiko asupan vitamin B6 yang berlebihan, karena sering ditemukan dalam berbagai multivitamin dan vitamin prenatal.

Baca Juga : Enno Lerian Ungkap Cara Agar Anak Lancar Membaca, Begini Moms Agar Ia Tidak Bosan

Kelebihan asupan vitamin B6 yang ekstrim dapat menyebabkan kerusakan saraf, mati rasa, dan kondisi lainnya.

Oleh karena itu sebaiknya untuk mencukupi kebutuhan vitamin ini Moms bisa dapatkan melalui makanan-makanan disekitar.

Berikut 10 makanan dengan kandungan vitamin B6 tertinggi :