6. Gerakan yang salah ketika membersihkan
Gerakan yang salah saat membersihkan pun bisa menjadi penyebab wajah rusak.
Epidermologis dari NYC dan facialist Isabelle Bellis, mengungkapkan cara membersihkan wajah yang benar.
BACA JUGA : Waspada Tanda Kanker Lambung yang Sering Disepelekan. Yuk Deteksi Dini
Pembersihan hendaknya dilakukan dengan ujung jari Moms, aplikasikan pembersih dengan alur dari atas hidung, ke dahi, di sekitar mata, dan turun ke pipi sampai mencapai dagu.
Hal itu akan seperti melakukan mini breaststroke di wajah.
"Ini bisa meningkatkan sirkulasi darah yang akan membuat wajah Moms terlihat segar," ungkapnya.
Sebaliknya, membersihkan wajah yang salah justru bisa menimbulkan kerutan-kerutan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | glamour.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR