Penyebab dan kehadiran kanker serviks dapat dideteksi.
Terlebih, kanker ini termasuk yang slow-growing (pertumbuhan lambat).
Diperlukan fase yang panjang dari tahap infeksi sampai menjadi kanker.
HPV memiliki masa inkubasi selama 9-12 bulan. Kemudian setelahnya, memasuki fase pra-kanker.
Baca Juga : Nyeri Ovulasi Dapat Mengganggu Rencana Kehamilan, Kenali Gejalanya!
Baca Juga : Berita Kesehatan Wanita: Bersih, Kencang Berkat Masker Buatan Sendiri
Baca Juga : Berita Kesehatan Anak: Jangan Lupa, Usai Disusui Bayi Disendawakan, Ini Alasan dan Caranya
HPV merupakan virus yang sangat selektif, yang hanya berkembang di lingkungan yang sesuai.
Berikut adalah beberapa faktor risiko yang dapat menyebabkan kanker serviks.
1. Menikah di usia muda (15-20 tahun), di mana saat ini masih terjadi perubahan sel-sel (metaplasia) di mulut rahim.
2. Kerap berganti ganti pasangan, sehingga rentan terkena infeksi gonorhea (kencing nanah), sifilis, herpes atau HIV.
Source | : | mayo clinic |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR