3. Mencegah prematur
Kebutuhan harian zinc selama kehamilan adalah 100 miligram, dan dengan mengonsumsi srikaya Moms bisa memenuhinya.
Kandungan ini memiliki sifat luar biasa untuk memperbaiki kadar hemoglobin yang bisa mencegah persalinan prematur.
Kemudian, membantu dalam perkembangan kulit yang sehat, tendon, dan pembuluh darah di janin.
4. Mencegah sembelit
Kandungan serat yang tinggi dalam srikaya memudahkan buang air besar dan menurunkan kemungkinan sembelit dan masalah pencernaan lainnya.
Baca Juga : Inilah 6 Aktivitas yang Dilakukan Janin 24 Jam Sebelum Dilahirkan
5. Mencegah morning sickness
Sumber vitamin B6 yang sangat baik pada srikaya membantu ibu hamil mencegah morning sickness.
Studi mengungkapkan jika vitamin B6 membantu meredakan mual.
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR