Vaksin TDAP
Hal yang sama berlaku untuk vaksin TDAP atau tetanus, difteri, dan aseliular pertusis.
Baca Juga : Dikenal Menyehatkan, Amankah Ibu Menyusui Minum Teh Hijau?
Ibu hamil yang mendapat vaksin TDAP selama trimester ketiga memberikan antibodi pelindung pada janin mereka di rahim.
Sedangkan, MMR dan varicella merupakan vaksin yang direkomendasikan diterima sebelum kehamilan. (*)
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | american pregnancy association |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR