3. Low-Density Polyethylene (LDPE)
Jenis plastik ini tidak melepaskan bahan kimia ke dalam makanan yang disimpan.
Tetapi tidak mudah diterima oleh pendaur ulang.
Plastik LDPE biasanya digunakan untuk membuat kantong sandwich yang dapat ditutup, plastik cling-wrap, dan botol bumbu yang dapat diperas.
Baca Juga : 6 Dampak Kesehatan yang Terjadi Jika Moms Terlalu Banyak Makan Mangga
4. Polypropylene (PP)
Jenis wadah plastik ini tidak melepaskan bahan kimia ke dalam makanan atau air.
Tetapi tidak semua organisasi mendaur ulang polipropilen.
Bahan plastik ini digunakan untuk membuat wadah yoghurt dan wadah makanan ringan yang dapat digunakan kembali.
Source | : | Style Craze |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR