8. Aktif di media sosial
Tak berlebihan bila dikatakan saat membaca artikel ini, Moms baru saja membuka aplikasi media sosial di ponsel pintar.
Media sosial adalah bagian dari gaya hidup generasi milenial.
9. Lebih peduli lingkungan hidup
Kesadaran lingkungan menjadi salah satu hal penting dalam pola pengasuhan para orangtua milenial.
Prinsip reduce, reuse, dan recycle adalah contoh yang diajarkan orangtua milenial kepada anaknya sejak kecil.
Baca Juga : Rutin Minum Campuran Air Hangat dan Sari Jeruk Nipis, Tubuh Akan Alami Manfaat Ini!
10. Mengutamakan kebahagiaan hidup
Menjalani hidup dengan hati bahagia dan melakukan pekerjaan yang sesuai dengan passion adalah ciri khas generasi milenial.
Hal ini pun mereka tularkan pada anak-anaknya.
Orangtua milenial selalu berusaha menghadirkan pengalaman menyenangkan bagi anak-anaknya.
Baik melalui perjalanan keluarga yang seru, kebiasaan membaca buku bersama, hingga mengerjakan karya seni bersama.
Nah, itu dia Moms 10 ciri-ciri orangtua milenial, Moms setuju?
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Tabloid Nakita |
Penulis | : | Rizqa Widiasti |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR