Hubungan ini menciptakan ikatan yang sangat kuat melalui suara, terutama melalui suara orang tua.
Ketika seorang ibu dan ayah berbicara dengan janin di kandungan, tanpa disadari mereka juga berbagi bahasa lisan.
Efeknya, bayi di kandungan akan mengembangkan kapasitas linguistik dan juga tumbuh lebih sehat, lebih penuh kasih sayang dan lebih sensitif.
Hal ini juga berlaku untuk menyanyikan lagu bagi janin.
Dalam artikel Logrando una maternidad feliz (Meraih Ibu yang Bahagia), penulis menunjukkan bahwa menyanyi adalah salah satu "makanan terbaik yang bisa diberikan ibu kepada anak-anak mereka" karena dapat meningkatkan perkembangan otak anak.
Baca Juga : Curhat Seorang Anak yang Ayahnya Dioperasi Bypass Karena Kebiasaan Merokok: 'Dada, Paru, Kaki Dibelah'
Jadi, jika Moms ingin membuat bayi bahagia selama kehamilan, bicaralah atau nyanyikan lagu untuknya.
Mungkin Si Kecil akan merespons dengan tenang atau memberi Moms kejutan dengan membuat beberapa tendangan.
Source | : | Step to health |
Penulis | : | Kunthi Kristyani |
Editor | : | Kunthi Kristyani |
KOMENTAR