1. Regenerasi kulit
Baca Juga : Selain Enak Dimakan, Begini Cara Buat Masker Cokelat yang Ampuh Hilangkan Keriput!
Memakai minyak biji buah delima dapat membantu melindungi epidermis (lapisan luar kulit) dan dermis (lapisan dalam kulit) serta meningkatkan regenerasi epidermis.
Selain itu, buah delima juga membantu meningkatkan sirkulasi dan penyembuhan kulit, dan juga membantu dalam perbaikan jaringan dan penyembuhan luka.
2. Perlindungan Terhadap Sinar Matahari
Delima memiliki senyawa yang bisa melindungi kulit dari sinar matahari yang mengakibatkan kerusakan akibat radikal bebas.
Minyak biji delima berfungsi melindungi kulit dari kanker kulit karena asam ellagic, antioksidan polifenol yang ditemukan dalam jumlah besar di delima.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | liveabout.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR