Nakita.id - Rutin berolahraga merupakan salah satu upaya untuk menjaga kesehatan.
Terkadang kita sering lupa karena memiliki banyak kesibukan dan merasa tak punya waktu untuk berolahraga.
Terlebih bila Moms dan Dads adalah pekerja kantoran, yang mungkin akan merasa lelah dan malas bila sudah pulang kerja.
Baca Juga : #5MenitAja Video Call dengan Teman dan Keluarga di Waktu Senggang, Ini Manfaatnya!
Namun, sesungguhnya kita bisa melakukan kegiatan sederhana untuk berolahraga setiap harinya.
Tak membutuhkan waktu lama, cukup #5MenitAja Moms dan Dads sudah dapat melakukan ini.
Moms hanya perlu berjalan kaki sebagai pengganti olahraga harian.
Bisa lebih baik lagi bila kita berjalan tanpa alas kaki, Moms.
Selain menyehatkan, berjalan tanpa alas kaki bisa memberikan Moms banyak manfaat.
Mengutip dari Boldsky, berikut beberapa manfaat luar biasa berjalan tanpa alas kaki.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | Boldsky, Kompas.com, Nova.id |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR