Nakita.id - Pengendara motor yang melakukan pelanggaran lalu lintas memang sudah semestinya mendapatkan tilang dari polisi.
Entah itu orang dewasa maupun anak muda, polisi seperti tak pernah membedakannya.
Terlebih apabila orang yang melakukan pelanggaran tersebut ditangkap basah oleh polisi yang sedang melakukan penertiban atau operasi di jalan raya.
Baca Juga : Menderita Asam Urat? 4 Pantangan Ini Tak Boleh Diabaikan lho Moms!
Namun, sebuah kejadian kurang terpuji dilakukan oleh seorang laki-laki ketika dirinya mendapatkan tilang dari polisi.
Lelaki yang mengendarai sepeda motor di kawasan Tangerang Selatan itu malah terlihat mengamuk dan merusak kendaraannya sendiri ketika ditilang oleh polisi lalu lintas.
Hal tersebut terlihat dari unggahan akun Instagram @jktinfo pada hari Kamis (7/2/2019) pagi.
Baca Juga : Lama Tak Muncul di Layar Kaca, Nafa Urbach Alih Profesi Jadi Guru?
Dalam keterangan postingan tersebut dijelaskan bahwa insiden tersebut terjadi di jalan Letnan Soetopo, Serpong, Tangerang Selatan.
Masih Banyak yang Keliru, Begini Cara Tepat Melakukan Toilet Training pada Anak
Source | : | |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR